Kapolsek Teluknaga AKP Nanda Ajak Seluruh Masyarakat di Wilayah Hukum Polsek Teluknaga Jaga Kantibmas Dan Kedamaian di Bulan Puasa

REDAKSI JABAR21

- Redaksi

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:13 WIB

5018 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JABAR21, JABAR – Cegah Aksi tawuran di saat bulan suci Ramadhan 1446 H,serta menjaga kantipmas tetap aman dan terkendali di bulan puasa 2025.Jajaran Bhabinkamtibmas Polsek Teluknaga gelar patroli dan siaga di pos Kamling disetiap Desa wilayah Polsek Teluknaga. Sabtu malam.(15/3/2025).

Kapolsek Teluknaga AKP Nanda Setya Pratama Baso mengatakan di bulan Ramadan Polsek Teluknaga banyak melakukan kegiatan kegiatan yang bersentuhan langsung dengan masyarakat dan agama,seperti bersihkan mussolah dan masjid di wilayah Polsek Teluknaga.Pembagian Takjil dan gelar patroli siaga untuk mencegah aksi tawuran dan kriminal.

“Karna biasanya setiap sahur terjadi aksi tawuran antar pemuda,oleh sebab itu kami jajaran Polsek Teluknaga akan terus monitoring agar dibulan suci Ramadhan tidak terjadi hal hal yang tidak di inginkan,”Ujar AKP Nanda.

Lebih lanjut AKP Nanda menuturkan,kepolisian khususnya Polsek Teluknaga akan terus menjalin hubungan dengan masyarakat maupun organisasi kemasyarakatan untuk bersama sama menjaga kantipmas dan persatuan di wilayah Kecamatan Kosambi Dan Kecamatan Teluknaga.

 

“Sehingga wilayah Polsek Teluknaga aman damai dan terkendali,serta bagi masyarakat yang ingin mudik dan mengosongkan rumahnya bisa berkoordinasi dengan babinkamtibmas setempat.Sehingga kita bisa monitor hal hal yang tidak di inginkan,”Tungkasnya.

[ Bayu Rolanda/ Robby]

Berita Terkait

Wadansat Brimob Polda Jabar Pimpin Apel Pemberangkatan Latihan Berganda
Aliansi Masyarakat Sukabumi Soroti Lemahnya Sistem Perlindungan Perempuan Pasca Kasus Kekerasan Seksual Oknum Dokter
Demi Keselamatan Pengendara, Personil Polsek Soeta dan Satlantas Tambal Jalan Berlubang
Polisi Bongkar Kasus Peredaran Narkotika Jenis Tembakau Sintesis
Polisi Ungkap Kasus Dugaan Kekerasan Seksual oleh Seorang Dokter Kandungan
Wakapolda Jabar Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional di Mapolda Jabar
Halal Bihalal Perbarindo Bandung Raya: Momentum Perjuangan BPR di Tengah Persaingan Ketat
Humas Polda Jabar Gelar Acara Silaturahmi Bersama Insan Pers Polda Jabar.

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 05:16 WIB

Bentrok Warnai Eksekusi Showroom di Makassar, Polisi Kerahkan 900 Personel

Jumat, 25 April 2025 - 14:06 WIB

Kinerja Panitia Kongres IV IKA SMANSA Disoroti Sejumlah Alumni Lintas Angkatan, Ir. Arfandy : Sampai Hari Ini Belum Ada Calon Ketua Karena Tidak Ada Penjaringan

Jumat, 25 April 2025 - 10:30 WIB

Polisi Berantas Premanisme di Kawasan Industri, Tiga Pelaku Diamankan

Rabu, 23 April 2025 - 16:32 WIB

Liga A5 Cup Kembali Digelar, Total Hadiah Capai 22 Juta Rupiah

Rabu, 23 April 2025 - 15:00 WIB

Aliansi Masyarakat Sukabumi Soroti Lemahnya Sistem Perlindungan Perempuan Pasca Kasus Kekerasan Seksual Oknum Dokter

Rabu, 23 April 2025 - 05:46 WIB

13 Tahun Terbaring, Kapolres Pelabuhan Makassar Datangi Warga Lumpuh dan Bawa Harapan Baru

Selasa, 22 April 2025 - 05:22 WIB

Jaga Gerbang Ekonomi, Kapolres AKBP Rise dan Pelindo Sepakat Perkuat Pengamanan Pelabuhan Makassar

Jumat, 18 April 2025 - 14:22 WIB

Polsek Ujung Tanah Amankan Gereja Saat Jum’at Agung, Ibadah Jemaat Khidmat dan Aman

Berita Terbaru